Pohon Tumbang Melintang di Jalan Tayu

Pohon Tumbang Melintang di Jalan Tayu – Puncel

 

DUKUHSETI, PATINEWS.COM

 

Sebatang pohon jenis Randu tumbang melintang jalan Tayu – Puncel km. 10 tepatnya di Desa Alasdowo Kecamatan Dukuhseti Kabupaten Pati Jawa Tengah.

 

Menurut warga sekitar, pohon tumbang sekitar pukul 02.00 dini hari tadi, Kamis, 09 Februari 2023.

 

Tumbangnya pohon tersebut mengakibatkan lumpuh ya arus lalu lintas dari kedua arah

 

(*).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *